Jumat, 27 Januari 2023
Selasa, 24 Januari 2023
Minggu, 22 Januari 2023
Membongkar Kebatilan Dan Kedustaan Keyakinan Sebagian Orang Islam Terkait Tahun Baru Cina
Membongkar Kebatilan Dan Kedustaan Keyakinan Sebagian Muslimin "Setiap Memasuki Tahun Baru Cina Mulai Tengah Malam Pasti Senantiasa Diguyur Hujan Lama (Terus Menerus) Yang Hampir Tiada Berhenti"
1. Sesungguhnya perkara hujan termasuk kunci ilmu ghaib dan hanya Allah yang tahu kapan turunnya.
Allah Ta’ala berfirman :
إِنَّ اللَّهَ عِنْدَهُ عِلْمُ السَّاعَةِ وَيُنَزِّلُ الْغَيْثَ وَيَعْلَمُ مَا فِي الأرْحَامِ وَمَا تَدْرِي نَفْسٌ مَاذَا تَكْسِبُ غَدًا وَمَا تَدْرِي نَفْسٌ بِأَيِّ أَرْضٍ تَمُوتُ إِنَّ اللَّهَ عَلِيمٌ خَبِيرٌ
“Sesungguhnya Allah, hanya pada sisi-Nya sajalah pengetahuan tentang Hari Kiamat dan Dia-lah Yang menurunkan hujan, dan mengetahui apa yang ada dalam rahim. Dan tiada seorang pun yang dapat mengetahui (dengan pasti) apa yang akan diusahakannya besok. Dan tiada seorang pun yang dapat mengetahui di bumi mana dia akan mati. Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui lagi Maha Mengenal.” (QS. Luqman: 34)
Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam juga bersabda :
مِفْتَاحُ الْغَيْبِ خَمْسٌ لاَ يَعْلَمُهَا إِلاَّ اللَّهُ لاَ يَعْلَمُ أَحَدٌ مَا يَكُونُ فِى غَدٍ ، وَلاَ يَعْلَمُ أَحَدٌ مَا يَكُونُ فِى الأَرْحَامِ ، وَلاَ تَعْلَمُ نَفْسٌ مَاذَا تَكْسِبُ غَدًا ، وَمَا تَدْرِى نَفْسٌ بِأَىِّ أَرْضٍ تَمُوتُ ، وَمَا يَدْرِى أَحَدٌ مَتَى يَجِىءُ الْمَطَرُ
“Kunci ilmu ghaib ada lima, tidak ada yang mengetahuinya (secara pasti) kecuali Allah Ta’ala. (1) Tidak ada seorangpun yang mengetahui apa yang terjadi keesokan harinya,
(2) Tidak ada seorangpun mengetahui apa yang terjadi dalam rahim, (3) Tidak ada satu jiwapun yang mengetahui apa yang ia lakukan besok, (4) Tidak ada satu jiwapun yang mengetahui dimanakah ia akan mati, (5) Dan tidak ada seorangpun yang mengetahui kapan turunnya hujan.” ( HR.Bukhari no. 1039, dari Ibnu ‘Umar )
Inilah lima hal yang disebut dengan mafatihul ghoib (kunci ilmu ghaib). Dan diantara kunci ilmu ghaib adalah diturunkannya hujan.
2. Lihatlah faktanya berikut ini :
(1) Jika Allah berkehendak maka Allah Maha Mampu menahan hujan pada musim penghujan ataupun menurunan hujan pada musim kemarau. Allah Maha Mampu menurunkan hujan di gurun pasir ataupun menahannya. Dan ini sudah terbuk benar.
(2) Betapa sering kita temui di prakiraan cuaca dikatakan hujan, tapi ternyata tidak hujan. Demikian juga sebaliknya. Sehingga data prakiraan cuaca sering berubah-ubah.
(3) Sihir pawang hujan pun tidak selamanya berhasil. Semua sihir itu tidak bisa terjadi kecuali dengan idzin Allah. Betapa sering kejadian "menambak hujan" dengan ritual tertentu ataupun bantuan jin angin tapi ternyata justru turun hujan. Aku beberapa kali pernah menyaksikan ketika langit mendung kemudian aku punya firasat mungkin ini akibat ada sekelompok jin angin yang berupaya menahan hujan maka aku pun membaca ayat kursi atau adzan maka tidak lama setelah itu turun hujan..wa Alhamdulillah.
Jika pawang hujan mengklaim benar-benar punya kemaampuan mengendalikan hujan, maka kita tantang :
"Silahkan turunkan hujan selama 19 hari berturut-turut kemudian tahan hujan selama 17 hari. Kemudian turunkan hujan 3 hari dan tahan hujan selama 1 hari. Setelah itu turunkan hujan selama 1 hari. Sehingga genap 41 hari."
Apa ada yang mampu.??
(4) Musim-musim di Australia berkebalikan dengan musim-musim yang dialami oleh negara-negara di belahan dunia utara. Menurut ilmu klimatologi musim panas berlangsung pada bulan Desember hingga Februari; musim gugur pada bulan Maret hingga Mei; musim dingin pada bulan Juni hingga Agustus; dan musim semi pada bulan September hingga November. Di Australia pada bulan Desember sampai Februari menurut ilmu klimatologi adalah musim panas..apa pada tahun baru Cina sering terjadi hujan.?
(5) Aku sudah bangun sebelum pukul 00.00 WIB ternyata seperti hari-hari biasa dan tiada hujan deras. Hanya gerimis ringan sebentar sehingga tidak menjadikan pakaian basah kunyup andai berada di luar rumah.
(6) Beberapa tahun yang lalu pernah kuamati tidak hujan sama sekali. Paginya cerah karena langit taat kepada Allah, sehingga enggan menurunkan hujan pada tahun baru Cina.
(7) Insya Allah banyak wilayah yang ada di muka bumi pada tahun baru Cina tidak diguyur hujan terutama di wilayah-wilayah gurun pasir yang gersang dan jarang hujan.
Silahkan dicek wilayah di Bali (seperti Denpasar, Tabanan) kemudian Jeddah, Madinah, Australia dan lain-lain apa hari ini hujan?
Wa Allahu a'lam.
1. Sesungguhnya perkara hujan termasuk kunci ilmu ghaib dan hanya Allah yang tahu kapan turunnya.
Allah Ta’ala berfirman :
إِنَّ اللَّهَ عِنْدَهُ عِلْمُ السَّاعَةِ وَيُنَزِّلُ الْغَيْثَ وَيَعْلَمُ مَا فِي الأرْحَامِ وَمَا تَدْرِي نَفْسٌ مَاذَا تَكْسِبُ غَدًا وَمَا تَدْرِي نَفْسٌ بِأَيِّ أَرْضٍ تَمُوتُ إِنَّ اللَّهَ عَلِيمٌ خَبِيرٌ
“Sesungguhnya Allah, hanya pada sisi-Nya sajalah pengetahuan tentang Hari Kiamat dan Dia-lah Yang menurunkan hujan, dan mengetahui apa yang ada dalam rahim. Dan tiada seorang pun yang dapat mengetahui (dengan pasti) apa yang akan diusahakannya besok. Dan tiada seorang pun yang dapat mengetahui di bumi mana dia akan mati. Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui lagi Maha Mengenal.” (QS. Luqman: 34)
Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam juga bersabda :
مِفْتَاحُ الْغَيْبِ خَمْسٌ لاَ يَعْلَمُهَا إِلاَّ اللَّهُ لاَ يَعْلَمُ أَحَدٌ مَا يَكُونُ فِى غَدٍ ، وَلاَ يَعْلَمُ أَحَدٌ مَا يَكُونُ فِى الأَرْحَامِ ، وَلاَ تَعْلَمُ نَفْسٌ مَاذَا تَكْسِبُ غَدًا ، وَمَا تَدْرِى نَفْسٌ بِأَىِّ أَرْضٍ تَمُوتُ ، وَمَا يَدْرِى أَحَدٌ مَتَى يَجِىءُ الْمَطَرُ
“Kunci ilmu ghaib ada lima, tidak ada yang mengetahuinya (secara pasti) kecuali Allah Ta’ala. (1) Tidak ada seorangpun yang mengetahui apa yang terjadi keesokan harinya,
(2) Tidak ada seorangpun mengetahui apa yang terjadi dalam rahim, (3) Tidak ada satu jiwapun yang mengetahui apa yang ia lakukan besok, (4) Tidak ada satu jiwapun yang mengetahui dimanakah ia akan mati, (5) Dan tidak ada seorangpun yang mengetahui kapan turunnya hujan.” ( HR.Bukhari no. 1039, dari Ibnu ‘Umar )
Inilah lima hal yang disebut dengan mafatihul ghoib (kunci ilmu ghaib). Dan diantara kunci ilmu ghaib adalah diturunkannya hujan.
2. Lihatlah faktanya berikut ini :
(1) Jika Allah berkehendak maka Allah Maha Mampu menahan hujan pada musim penghujan ataupun menurunan hujan pada musim kemarau. Allah Maha Mampu menurunkan hujan di gurun pasir ataupun menahannya. Dan ini sudah terbuk benar.
(2) Betapa sering kita temui di prakiraan cuaca dikatakan hujan, tapi ternyata tidak hujan. Demikian juga sebaliknya. Sehingga data prakiraan cuaca sering berubah-ubah.
(3) Sihir pawang hujan pun tidak selamanya berhasil. Semua sihir itu tidak bisa terjadi kecuali dengan idzin Allah. Betapa sering kejadian "menambak hujan" dengan ritual tertentu ataupun bantuan jin angin tapi ternyata justru turun hujan. Aku beberapa kali pernah menyaksikan ketika langit mendung kemudian aku punya firasat mungkin ini akibat ada sekelompok jin angin yang berupaya menahan hujan maka aku pun membaca ayat kursi atau adzan maka tidak lama setelah itu turun hujan..wa Alhamdulillah.
Jika pawang hujan mengklaim benar-benar punya kemaampuan mengendalikan hujan, maka kita tantang :
"Silahkan turunkan hujan selama 19 hari berturut-turut kemudian tahan hujan selama 17 hari. Kemudian turunkan hujan 3 hari dan tahan hujan selama 1 hari. Setelah itu turunkan hujan selama 1 hari. Sehingga genap 41 hari."
Apa ada yang mampu.??
(4) Musim-musim di Australia berkebalikan dengan musim-musim yang dialami oleh negara-negara di belahan dunia utara. Menurut ilmu klimatologi musim panas berlangsung pada bulan Desember hingga Februari; musim gugur pada bulan Maret hingga Mei; musim dingin pada bulan Juni hingga Agustus; dan musim semi pada bulan September hingga November. Di Australia pada bulan Desember sampai Februari menurut ilmu klimatologi adalah musim panas..apa pada tahun baru Cina sering terjadi hujan.?
(5) Aku sudah bangun sebelum pukul 00.00 WIB ternyata seperti hari-hari biasa dan tiada hujan deras. Hanya gerimis ringan sebentar sehingga tidak menjadikan pakaian basah kunyup andai berada di luar rumah.
(6) Beberapa tahun yang lalu pernah kuamati tidak hujan sama sekali. Paginya cerah karena langit taat kepada Allah, sehingga enggan menurunkan hujan pada tahun baru Cina.
(7) Insya Allah banyak wilayah yang ada di muka bumi pada tahun baru Cina tidak diguyur hujan terutama di wilayah-wilayah gurun pasir yang gersang dan jarang hujan.
Silahkan dicek wilayah di Bali (seperti Denpasar, Tabanan) kemudian Jeddah, Madinah, Australia dan lain-lain apa hari ini hujan?
Wa Allahu a'lam.
Langganan:
Postingan (Atom)
Tahukah Engkau Amalan Yang Disukai Imam Asy-Syafi'i di Malam dan Hari Jumat ?
Tahukah Engkau Amalan Yang Disukai Imam Asy-Syafi'i di Malam dan Hari Jumat ? ✍🏻 قال الإمام الشافعي رحمه الله : وأحب كثرة الصلاة على...
-
Hadits : "... Setahun itu ada dua belas bulan dan di antaranya ada arba'atun hurum (empat bulan yang suci). ...." عن أبي بك...
-
LOYAL DAN BENCI KARENA ALLAH VS HAWA NAFSU (tulisan bagian 2) Bab VI. Kewajiban Amar Ma'ruf Nahi Munkar Allah Ta’ala berfirman,...
-
Tidak Hujan Karena Ulat Jati (Ungker) Termasuk Mitos Batil Dan Aqidah Sesat Rasulullah ﷺ juga bersabda : مِفْتَاحُ الْغَيْبِ خَمْسٌ...